saya bantu jawab dari pengalaman aja ya..
zoa :
dari bentuknya agak kecil dan pendek termasuk batangnya, mempunyai warna2 cerah.
mempunyai diameter 1/2 dari polyp yg sejenis. contoh :
palys : warna kebanyakan tidak terlalu cerah dan bentuknya sedikit cembung melengkung, batang pendek, agak besar diameternya dari zoa, mempunyai koloni yang kecil kadang sendirian menyendiri gitu

. contoh
Grandis palys : warnanya kebanyakan berwarna coklat kadang lurik, memiliki diameter lebih besar, batangnya juga sedikit panjang dari polyp lainnya.. koloninya menyebar wlpn kadang ada yg individu. dari banyak polyp yang paling rakus jenis grandis... hehehe bisa nerima makan dari apa aja.
contoh :
gitu kira2...
gambar nemu di mbah gugle